Langkah Kecil menghormati alam, melalui sebatang Pohon.

Minggu, 20 Agustus 2017

Manfaat/Khasiat Belimbing Wuluh

Untuk menunjang pengetahuan para sahabat untuk mengidentifikasi bentuk pohon belimbing Wuluh (jawa), belimbing buluh (bali), atau belimbing tunjuk (kalimantan), Belimbing buloh; Belimbing asam; Calincing; Balimbeng

Nama latin: Averrhoa bilimbi L

Pohon Belimbing wuluh merupakan pohon berkayu, dapat tumbuh tegak hingga sepuluh meter, memiliki Batang tidak bercabang serta daun bersirip genap. Bunga berukuran kecil berbentuk bintang, berwarna merah muda hingga ungu. Buahnya berbentuk lonjong berisi, tumbuh bergerombol bergantung pada batang atau dahan. Buah terdiri dari 90% air dan memiliki karakter rasa asam.
Kandungan kimia: 
  • Asam galat; 
  • Flavonoid;
  • Kalium oksalat;  
  • Pektin;
  • Tanin;
  • Asam ferulat
Khasiat:
  • mengatasi sariawan (buah)
  • mengatasi batuk (buah dan bunga)
  • menstabilkan gula darah diabetes (buah dan daun)
  • Membersihkan kuku. dll
Berikut saya akan sampaikan gambar-gambar yang akan sedikit membantu anda mengidentifikasi tanaman dimaksud.


Bentuk Buah belimbing Wuluh :


Bentuk Daun Belimbing Wuluh :





Bentuk Pohon belimbing Wuluh :


Demikianlah semiga bermanfaat.

www.cintapohonku.com
Share:

0 comments:

Posting Komentar

ads

Total Tayang Halaman

Ads